BRIFIT RESIMEN II PASUKAN PELOPOR

Nkrinews45.com BRIFIT (Brimob Fitness Improvement Training) merupakan kegiatan peningkatan kualitas fisik dan mental yang prima bagi Personel Brimob.

Kegiatan Brifit rutin dilaksanakan 2 kali dalam seminggu di hari selasa dan jum’at, seluruh pesonel jajaran Resimen II Pasukan Pelopor wajib mengikuti progam dari komandan Resimen II PasPelopor Kombes Pol. Teguh Triwantoro, S.I.K., M.H.

Tujuan utama metode Brifit ialah membentuk dan menguatkan otot inti (Core Muscle) bagi personel Brimob untuk meningkatkan keseimbangan dan stabilitas tubuh yang lebih baik, mengingat tugas Brimob yang berintensitas tinggi serta membutuhkan fisik yang prima.

Jangan Lewatkan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed